ULASANTEMPAT.COM

Masjid Agung Kabanjahe

Alamat Jl. Meriam Ginting, Kabanjahe, Gung Leto, Sumatera Utara
Telepon +62 628 21532
Jam 00:00-24:00
Kategori Mosque, Tourist Attraction
Peringkat 4.4 16 ulasan
Perusahaan serupa di dekatnya
Masjid Taqwa Muhammadiyah Kabanjahe — Gg. Pengadilan Lama No.18, Lau Cimba, Kec. Kabanjahe, Sumatera Utara
Masjid Lama Kabanjahe — Jl. Mesjid No.12, Lau Cimba, Kec. Kabanjahe, Sumatera Utara

Masjid Agung Kabanjahe ulasan

16
Sortir dengan: tanggal rating tertinggi nilai terendah paling bermanfaat
andi
12 November 2019 20:46

Masjid kenangan di masa mahasiswa tahun 1990 an.sekarang sudah banyak perubahan.ayo takmir terus kita tingkatkan layanan dan kegiatan dakwah biar semakin maju.insyaallah

tebungkang
20 Oktober 2019 22:27

Masjid ini terletak di pertigaan jalan yang cukup strategis jika anda ingin melaksanakan shalat sewaktu melakukan perjalanan ke Berastagi

Rifki
30 September 2019 3:51

Masjid ini bagus banget, ruang masjid yang luas dan nyaman untuk sholat. Dan kualitas air di masjid ini sangat luar biasa, saya sendiri langsung meminum airnya dan segar banget

Y. Ardiansyah Nugraha
09 September 2019 18:23

Masjid Agung Kabanjahe tepat di tengah kota Kabanjahe. Kalau kita datang dari arah Berastagi Masjid ini berada tepat di tengah kota menyambut kedatangan kita.
Semoga pemeliharan bangunan terus di tingkatkan karena Masjid ini merupakan salah satu ikon di Kota Kabanjahe.

Natalia
31 Agustus 2019 15:44

Masjid yang berada di tengah kota kecil kabanjahe.dibangun tanpa meninggalkan ciri khas rumah adat karo.

sby_
27 Februari 2019 17:17

Mesjid yang megah di Kabanjahe, mari kita tingkatkan fungsi mesjid ini sebagai sarana siar Agama Islam di seluruh tanah Karo.

Hamzah
09 Februari 2019 1:26

Mari kita berinfaq di masjid agung Kabanjahe, untuk pengrehaban tempat wudhuk, kamar mandi/wc, sebagai amal ibadah kita.

ZIA
08 Februari 2019 1:11

Mesjid yg mewah dan indah di kota kabanjahe setelah kota berastgi pa bila kita mau k piso2 atw arah sidikalang simalem.sekalian ibadah d istrhat.ada kantin y kog.

Hikmat
18 Januari 2019 17:33

Masjid terbesar di Kabanjahe, berada di persimpangan jalan yang diapit dua jalan utama, sangat mudah terlihat dari kejauhan.

Novi
20 Desember 2018 16:55

Subhanallah Mesjid Agung nya bagus banget. Bersih, Adem,
Untuk shalat.
Bisa utk persinggahan bagi yg dalam perjalanan.

muhammad
12 Agustus 2018 1:16

Mesjidnya luas besar dan nyaman, sangat cocok untuk tempat singgah dari perjalanan jauh atau sekedar istirahat untuk melaksanakan ibadah solat

Sufi
21 April 2018 14:47

Bagus musholanya untuk bersinggah, adem, dingin, bersih, lengkap.
Cocok dan sangat Di rekomendasikan untuk bersinggah.

Yoga
21 April 2018 7:31

Selalu merasa nyaman sholat disini.sangat bersih dan pengurusnya juga ramah.buat mereka yg musafir jangan bisa beristirahat disini

Suparminta
23 Februari 2018 6:46

Masjid yg nyaman dan mudah untuk di akses. Terletak di persimpangan jalan. Parkir luas dan aman

Erika
04 Januari 2018 20:27

Salah satu masjid terbesar di tanah karo. Terletak di tempat yg sangat strategis. Tempatnya cukup bersih dan luas.

Mr F
01 September 2017 8:10

Masjid nya luas, lokasi nya di tengah kota kabanjahe, tapi parkir nya sedikit sempit buat pengendara mobil

Tambahkan ulasan