ULASANTEMPAT.COM

Wisata Niaga Hotel

Alamat Jl. Merdeka No.5, Brubahan, Purwanegara, Purwokerto Timur, Central Java
Telepon +62 281 642333
Situs web www.hotelwisataniaga.com
Kategori Hotel
Peringkat 3.9 36 ulasan
Perusahaan serupa di dekatnya
Aston Imperium Purwokerto — Jl. Overste Isdiman No.33, Glempang, Bancarkembar, Purwokerto Utara, Central Java
M-GRIYA Hotel Purwokerto — Jl. Dr. Gumbreg No.8, Tanahgaring, Pamijen, Kec. Sokaraja, Jawa Tengah
Nariska Suite Homestay Purwokerto — Grand Safira City No.D3, Arcawinangun, Kec. Purwokerto Tim., Jawa Tengah
HOTEL RODA MAS 2 — Jl. Martadireja 1 No.871, Purwokerto Wetan, East Purwokerto, Central Java

Wisata Niaga Hotel ulasan

36
Sortir dengan: tanggal rating tertinggi nilai terendah paling bermanfaat
vega
30 September 2023 19:13

Hotel nyaman di tengah kota purwokerto.bisa tidur nyenyak disini.kesini pas cuaca sedang panas²nya untuk kamar superior nya dah tersedia kulkas.superior aja nyaman dong wak.apa lagi junior suite nya.

tbs
28 September 2023 18:46

Semuaaaa okeeee cuma bagian restonya ajaa. Emang kurang senyum aja. Kalo ada manajernya pada giat kerjaaaaa, kalian punya masalah dengan engagement ke kastemer sebenernya, yaaa masa ditungguin manajernya baru pada senyum.

Ipram
28 September 2023 13:23

Kamar standar
Tempat menginap yg oke dipurwokerto
Ac kadang troble menurut saya pribadi karna beberapa kali menginap
Harga standar

Uda
28 September 2023 1:23

Tepat cukup beraih dan nyaman. Pelayanan sangat baik. Coffee shop nya kalau tidak salah buka 24 jam, jadi bisa lemburin kerjaan sambil ngopi di loby.

Ning
04 September 2023 5:40

Pelayanan yg sgt ramah dan tempat yg bersih.deket dg obyek wisata mlm.tdk kecewa, dan suatu saat ingin lg kesana

Chyka
31 Agustus 2023 17:50

Berempat nginep sini di kmr yg tingkat dan unik
aku, suami dan 2 anak
oke bgt
sarapan jg oke
kamar oke
sejauh ini cukup oke
harga ga mahal juga sih
cozy bgt di bawah ada jual bir dan tmn2nya

Dadan
25 Agustus 2023 18:08

Keren, harga murah, fasilitas komplit, sarapan mantap.
Makanya saya setiap dinas luar kota ke purwokerto selalu nginap di wisata niaga.

dani
09 Agustus 2023 19:28

Saya suka lokasi hotel ini, di tengah kota, tenang, nyaman, makanan di restoran ini sangat enak, kopi di sini juga enak. Terima kasih.

Azwar
30 Juli 2023 16:50

Lokasi sangat strategis berada di tengah kota dan dekat dengan stasiun dan terminal. Layanan ramah dari semua karyawan. Kamar bersih, air lancar baik yang hangat maupun dingin. Menu sarapan bervariasi dan ada menu daei kuliner lokal.

Ardiansah
21 Juli 2023 15:22

Hotel Nyaman di pusat kota Purwokerto,
kamar luas + sarapan dg makanan yg beraneka macam, dan rasa yg enak,

fury
21 Februari 2019 16:51

Hotelnya lumayan bagus pas cek in berisik banget krn ada acara kawinan dibelakang front office. Kamarnya jg lumayan untk tipe family 3 bed desain kamarnya jg oke anak2 saya heboh krn suka dgn model kamarnya. Cuma kamarnya masih bau rokok.

Yan
20 Februari 2019 1:55

Bagus hotelnya MUMER.cuma berisik jd agak terganggu oleh suara suara pintu sebelah kamar. Breakfastnya enak enak. Cocoklah buat saya.

Dharno
19 Februari 2019 16:29

Tempatnya bagus strategis enak di jangkau dkt dengan swallayan, parkirnya jg luas, pelayanannya jg baik

Fang
19 Februari 2019 14:46

Last time, this hotel was ones of my favorite hotel in Purwokerto, but today when I stay at the hotel, the room not clean enough and the price a little bit too high.

Micyn
18 Februari 2019 23:32

GoFood Lama! Bener kata temen2 driver, jangan sampai ambil orderan di gofood WN, rawan kena complain CS. Waktu banyak kebuang!

Nyun
10 Februari 2019 21:33

Sekarang pelayanan buruk sekali ya.
Saya selalu booking dari Traveloka, saya booking 2 malam tapi saya baru bisa c i paginya (otomatis menginap hanya satu malam) saya kasih kode pesanan bukannya dibaca dan dilihat tetapi resepsionis nya langsung bilang "ibu untuk ci pagi hari kena cash per jam"
Pas siangnya (baru 3jam dari waktu cek in) ditelpon, mau lanjut apa cekout? Nah kan saya booking 2 malam. SANGAT KECEWA!

Fitrah
10 Februari 2019 17:01

Hotel yang cukup terjangkau, tapi tolong diperhatikan pelayanan kamar nya, ac dll mohon di cek rutin.

yulia
05 Februari 2019 3:37

Kamar dan sarapan sesuai dengan harga yang dibayarkan, worth it. Sarapan cukup bervariasi dan cukup enak. Parkir luas, terdapat mini market dan tempat seperti bar di bagian lobby. Room service sangat cepat dan baik

agustine
01 Februari 2019 7:30

Room is quite spacious (deluxe room). But the interior and cleanliness need to be improved, especially the bathroom. The shower curtain is already old and worned-out.

The front desk staffs should be more friendly and fast. It takes long time to check in and check out. Even just to print out the room bill, it can take about 30 minutes! Also we have to put some deposit when check in.

The good thing is that the location is in the center of the town, near to public services and eateries/restaurants. Only 10-15 minutes (1,8 km) to get to the train station. On the right side, there are a Padang restaurant and a noodle food staller. Their restaurant also opens for 24 hours a day. The breakfast is quite good, with their speciality is “mendoan” (local fried tempeh) served hot.

The price of the rooms is about 250k-600k, good for a business trip. If you would like to have breakfast included, you can pay only for 35k/person.

Galih
25 Januari 2019 14:08

Mengecewakan pelayanan restonya, makanan datang satu2 dan jangka waktunya lama, minuman datang 1/2 jam setelah makanan habis dimakan itupun datangnya satu2 lama juga, padahal kondisi tidak begitu ramai

Tambahkan ulasan