ULASANTEMPAT.COM

Pondok Pendaki Cibunar

Alamat Jl. Pendakian Ciremai, Linggarjati, Cilimus, West Java
Telepon +62 813-2029-4984
Kategori Campground
Peringkat 4.3 9 ulasan
Pos Pendakian Cibunar, Taman Nasional Gunung Ciremai
Perusahaan serupa di dekatnya
Attractions Curug Sidomba — Peusing, Jalaksana, Peusing, Jawa Barat
Bukit Lambosir — Setianegara, Cilimus, Randobawagirang, Jawa Barat
Fruit Field Gede — Linggamekar, Cilimus, West Java
Bumi Perkemahan Prima Resort — Panawuan, Kec. Cigandamekar, Jawa Barat

Pondok Pendaki Cibunar ulasan

9
Sortir dengan: tanggal rating tertinggi nilai terendah paling bermanfaat
Eni
08 Oktober 2023 18:05

Perjalanan menantang adrenalin, apalagi pas pulangnya/turun gak berani liat jalan. Tp sungguh memuaskan, tempatnya sejuk dan suara khas tonggeret hmm

Ono
16 September 2023 13:21

Enak banget, pemandangan kota Cirebon dan Kuningan, bisa bawa mobil. Di kaki gunung Ciremai

Aris
10 April 2020 12:46

Pendakian jalur paling nikmat menuju puncak ciremai. Very recommended!

Nikmaat banget.

Dipeta ini merupakan pos 1.

Tapi dalam perjalanan pos 1 adalah leuweung datar. No problem. Ini hanya sebuah shelter pemberhentian sementara.

Sampai saat ini. Menurut pendapat saya pribadi. Jalur linggarjati/cibunar adalah jalur pendakian yg rambunya sangat lengkap.

Bahkan dilengkapi oleh rambu scotchlite (bener ga ya nulisnya?) dibeberapa spot yg sulit terlihat.

Ini penting banget kalau kita trekking malam. Rambu ini yg paling terlihat.

Insya Allah dengan rambu tersebut meminimalisir salah jalur atau kesasar.

Jika mayoritas pendaki "kapok" ciremai via linggarjati/cibunar. Sy malah pengen segera kesana lagi.

iwan
09 April 2020 3:26

Lokasi kesana bikin ngos ngosan tp nyampe disana lokasi kemah pertama u pendakian gunung Ciremai suasananya bikin betah

wiwit
18 November 2019 14:31

Hati2.tanjakan tengkorak sebelum pos cibunar, tiger ku terhempas seketika, kala salah jalur, korban ke dua lutut cedera. Dan istri terhempas.

budi
26 Oktober 2019 17:50

Cibunar, pos pendakian gunung Ciremai. Dari sini, jalur pendakian yang paling banyak di lintasi para pendaki untuk ke gunung Ciremai. Karena tempat ini dekat dari kota Cirebon atau Cilimus. Tempatnya mudah di cari untuk para pemula, karena jalan menuju ke Cibunar ini ada di sebelah Gedung Perjanjian Linggarjati. Di Cibunar juga selaun jalur untuk mendaki, bisa juga "Nge - Camp".

Adnan
17 September 2019 19:41

Pos 1 pendakian Ciremai via Linggarjati, terdapat sumber air, toilet, musholla dan warung untuk istirahat, disini merupakan tempat camping yg nyaman.

Olenk
29 Agustus 2019 21:40

Tempat yg sejuk dan asri dikaki gunung ciremai, merupakan salah satu pos pendakian menuju puncak gunung Ciremai yg merupakan gunung tertinggi di provinsi Jawabarat.
Cibunar berada di desa Linggajati kabupaten Kuningan, Jawabarat.

unyil
05 April 2019 22:18

Tempatnya di rapihin lagi kaya kurang terurus, serta harga per orang penginapan tolong jangan kemahalan agar ga sepi pengunjung.

Tambahkan ulasan